Arti Mimpi Dikejar Harimau — menurutparaahli.com. Bermimpi dikejar-kejar harimau adalah mimpi buruk yang sangat menakutkan. Selain menyeramkan ternyata mimpi ini juga mengandung banyak tafsir. Sebagian besar memang punya arti buruk, tapi ada juga yang bermakna positif!
Apa arti mimpi dikejar harimau? Cari dan temukan jawaban mimpi Anda dalam ulasan berikut. Setelah membaca primbon ini, saya jamin Anda akan lebih memahami makna dan maksud tersembunyi dari mimpi Anda semalam!
Daftar Isi [tampilkan]
- Arti Mimpi Dikejar Harimau Pertanda Baik
- Tafsir Mimpi Dikejar Harimau Pertanda Buruk
- Mimpi Lari Dikejar Harimau
- Mimpi Dikejar dan Diserang Harimau
- Mimpi Dikejar Harimau Loreng
- Mimpi Dikejar Harimau Yang Terlepas Atau Lari Dari Kandang
- Mimpi Dikejar Harimau Hitam
- Mimpi Dikejar Harimau Masuk Rumah
- Mimpi Dikejar Harimau Dan Beruang
- Mimpi Dikejar Harimau Jadi Jadian Atau Harimau Siluman
- Mimpi Melihat Harimau Mengejar Orang
- Mimpi Dikejar Harimau Dan Digigit
- Mimpi Dikejar Harimau Jantan Dan Harimau Betina
- Mimpi Melihat Hewan Dikejar Harimau
- Mimpi Dikejar Harimau Kabur Dari Sikus
- Mimpi Dikejar Harimau Di Hutan
- Mimpi Dikejar Harimau Menurut Psikologi
Arti Mimpi Dikejar Harimau Pertanda Baik
Mimpi Dikejar Harimau Tapi Selamat
Apa arti mimpi dikejar harimau loreng atau macan tutul tapi selamat? Bermimpi selamat dari harimau yang mengejar, artinya sangat bagus. Mimpi lolos dari kejaran harimau adalah tanda akan ada sebuah bantuan dan pertolongan di saat-saat yang sulit dan membahayakan Anda.
Mimpi Dikejar Harimau Putih
Apa makna bermimpi dikejar-kejar harimau atau dikejar macan putih? Mimpi dikejar harimau putih adalah isyarat akan memperoleh nasihat penting dari guru atau orang yang Anda hormati.
Jika bermimpi dikejar anak harimau putih, menurut tafsir primbon adalah tanda akan segera ketemu jodoh berupa perempuan cantik. Sementara itu mimpi dikejar macan tutul putih menanadakan bahwa si pemimpi akan selalu berusaha untuk berbuat baik selama sisa hidupnya.
Menurut primbon, mimpi selamat dari dikejar harimau merupakan pertanda akan terhindar dari musibah dan celaka.
Di Cina (menurut shio / fengshui), harimau dikaitkan dengan kekayaan, royalti, kekuatan gaib, serta kekuasaan. Tak heran kalau arti mimpi harimau atau macan putih sangat positif.
Mimpi Dikejar Harimau dan Membunuhnya
Apakah artinya bermimpi di kejar harimau atau singa dan membunuhnya? Mimpi di kejar macan atau harimau dan menembaknya adalah sebuah pertanda baik bagi Anda.
Mimpi semacam ini adalah indikasi bahwa Anda mendapatkan kendali atas beberapa bagian diri Anda, yang sebelumnya tak bisa dikendalikan. Bermimpi bisa membunuh harimau juga menunjukkan rasa percaya diri yang kuat.
Menurut primbon mimpi ini adalah tanda harta kekayaan akan bertambah. Apabila Anda dikejar harimau dan berhasil menembaknya artinya akan bisa meraih semua keinginan yang dicita-citakan.
Mimpi Harimau Mengejar Mangsa
Bagaimana maknanya jika bermimpi harimau kejar mangsa nya? Ternyata impian ini adalah alamat baik akan dihormati oleh bos dan atasan kerja Anda. Bahkan kemunginan akan segera naik gaji dan jabatan.
Mimpi Dikejar Harimau Jinak
Apa tafsir mimpi dikejar harimau jinak atau macan jinak? Ketika Anda bermimpi dikejar-kejar harimau loreng atau macan yang jinak artinya ketakutan yang selama ini Anda rasakan akan segera berakhir. Dan kekhawatiran yang Anda takutkan tak akan terjadi.
Mimpi Dikejar Harimau Kuning Emas
Apa artinya bermimpi dikejar harimau warna kuning emas? Jika Anda bermimpi dikejar harimau berwarna kuning atau warna emas, artinya akan mendapat kemuliaan, kehormatan dan kekayaan besar dalam waktu dekat.
Mimpi Dikejar Anak Harimau
Apa makna mimpi dikejar anak harimau atau harimau kecil? Menurut primbon, mimpi dikejar harimau kecil tandaya akan segera bertemu jodoh atau orang yang disukai. Tentu ramalan ini akan jadi pertanda baik bagi yang belum menikah.
Mimpi Dikejar Macan Tutul
Bermimpi dikjar macan tutul menunjukkan bahwa Anda akan mendapat peningkatan jabatan secara signifikan.
Tafsir Mimpi Dikejar Harimau Pertanda Buruk
Mimpi Lari Dikejar Harimau
Mimpi lari dikejar harimau pertanda apa? Bermimpi lari dikejar harimau menandakan bahwa Anda mencoba kabur dari persoalan dan resiko yang seharusnya dihadapi didunia nyata.
Jika mimpi ada seekor harimau belang berlari ke arah Anda untuk mengejar, bahwa Anda akan menghadapi masalah besar.
Mimpi Dikejar dan Diserang Harimau
Apa arti mimpi dikejar dan diserang harimau? Bermimpi dikejar dan diserang harimau adalah sebuah firasat buruk. Artinya Anda akan mendapati banyak kejadian buruk akibat selalu berpikiran negatif.
Mimpi Dikejar Harimau Loreng
Apa tafsir mimpi dikejar harimau loreng atau harimau belang? Memimpikan dikejar harimau loreng adalah indikasi bahwa Anda tidak mengenali diri sendiri. Bahkan Anda menolak beberapa aspek dan karakter dari kepribadian sendiri.
Mimpi Dikejar Harimau Yang Terlepas Atau Lari Dari Kandang
Apa firasat mimpi dikejar harimau atau macan tutul yang kabur dari kandang? Bermimpi dikejar sing atau harimau yang melarikan diri adalah tanda bahwa Anda akan diserang dan dibantai oleh musuh-musuh Anda.
Mimpi Dikejar Harimau Hitam
Pernah mimpi dikejar harimau berbulu warna hitam? Harimau hitam melambangkan kejahatan dan konspirasi dan persekongkolan besar. Jadi maksud mimpi dikejar harimau hitam ini sangatlah buruk.
Mimpi Dikejar Harimau Masuk Rumah
Apa arti dar mimpi ada herimau mengerjar masuk ke dalam rumah? Menurut primbon jawa mimpi harimau masuk rumah adalah tanda akan ada keributan dalam rumah tangga. Bahkan mungkin ada pertengkaran hebat yang bisa berujung perceraian.
Mimpi Dikejar Harimau Dan Beruang
Apabila Anda bermimpi dikejar harimau dan beruang artinya akan mengalami masalah dalam hal keuangan. Bisnis Anda ternacam bangkrut dan akan kesulitan menghidupi keluarga Anda.
Mimpi Dikejar Harimau Jadi Jadian Atau Harimau Siluman
Apa arti mimpi dikejar siluman harimau atau maacan jadi jadian? Bermimpi dikejar harimau siluman atau siluman macan adalah firasat bahwa Anda akan dihina dan dinistakan banyak orang, akibat aib Anda terbiongkar.
Mimpi Melihat Harimau Mengejar Orang
Bermimpi melihat harimau mengejar orang diramalkan sebaia sebuah ramalan buruk. Konon si pemimpi akan mengalamai kecelakaan mobil, namun kemungkinan dia akan selamat.
Mimpi Dikejar Harimau Dan Digigit
Apa artinya mimpi dikejar dan digigit harimau? Tafsir mimpi ini adalah firasat akan mendapat kesialan dan nasib buruk bertubui-tubi.
Mimpi Dikejar Harimau Jantan Dan Harimau Betina
Secara negatif, seekor harimau mungkin mencerminkan ketakutan yang tidak perlu dipertanyakan. Melarikan diri dari masalah berdasarkan asumsi.
Mimpi Melihat Hewan Dikejar Harimau
Bermimpi tentang seekor harimau berlari ke arah hewan lain menunjukkan bahwa Anda khawatir tentang situasi teman Anda. Jika memimpikan tentang harimau mengejar singa, artinya ada konflik antara ayah dan anaknya.
Mimpi Dikejar Harimau Kabur Dari Sirkus
Bermimpi tentang harimau yang kabur dari sirkus dari sarang menunjukkan bahwa Anda akan meyakinkan orang yang meragukan Anda dengan tindakan Anda dan dipromosikan ke posisi yang menonjol.
Mimpi Dikejar Harimau Di Hutan
Bermimpi tentang harimau keluar dari gunung atau hutan biasanya menunjukkan bahwa Anda akan menonjol. Namun, jika Anda memiliki mimpi ini selama perjalanan atau kunjungan bisnis, ini mungkin artinya Anda akan menghadapi bahaya dalam perjalanan berikutnya.
Mimpi Dikejar Harimau Menurut Psikologi
Menurut psikologi, bermimpi dikejar harimau menunjukan firasat buruk kacaunya emosi. Dan pikiran Anda sedang jenuh dengan segala tanggungjawab yang harus dipikul.
Selain itu, hal-hal yang membuat Anda bermimpi dikejar harimau adalah:
- Khawatir kesalahan di masa lalu terbongkar.
- Anda menghindari sebuah pertengkaran, dan dominasi, dan kompetisi.
- Ada pesaing baru dalam bisnis, banyak pelanggan pindah ke lawan.
- Sedang menghindari debt collector, penagih cicilan, dan hutang dagang.
- Ada orang ketiga dalam hubungan cinta.
- Rasa percaya diri menurun akibat takut dengan pesaing.
Baca Juga : Tafsir Mimpi Melihat Harimau
Demikian uraian tentang arti mimpi harimau yang dapat menurutparaahli.com sampaikan. Semoga bisa membantu Anda memahami tafsir mimpi. Mengenai keakuratan, tak ada yang bisa memastikan. Jadi silakan dicek sendiri dengan kenyataan yang terjadi.
Tanya Arti Mimpi (AI)
Belum menemukan tafsir yang sesuai dengan mimpi Anda? Tanyakan arti mimpi Anda disini! Anda bisa menanyakan mimpi apa pun disini. Untuk memperoleh tafsir yang lebih akurat, ceritakan atau tanyakan mimpi dengan mendetail.